Sehari Bersama Komunitas Mobil Nissan Juke dan Blogger Kompasiana

Omjay dan Mobil Nissan Juke

Omjay dan Mobil Nissan Juke

Alhamdulillah, senang juga bisa seharian bersama teman-teman komunitas blogger kompasiana dan komunitas mobil nissan juke. Gak kerasa dari pagi sampai sore acara berjalan dengan lancar.

Begini ceritanya:

Minggu, 21 Oktober 2012 saya sebagai blogger kompasiana diajak ke sentul city untuk merayakan hari ulang tahun komunitas mobil nissan juke yang pertama. Ada 100 mobil nissan Juke hadir dalam acara ulang tahun ini.

https://fbcdn-sphotos-g-a.akamaihd.net/hphotos-ak-snc6/269883_4765501743570_358126119_n.jpg

tempat acara ultah komunitas mobil nissan juke indonesia

Kami berangkat dari dealer nissan di JL MT Haryono Kav. 10 pukul 8.00 pagi. Ada 5 mobil Nissan Juke yang disiapkan oleh nissan untuk ditumpangi 15 orang blogger kompasiana. Sebelum berangkat, ada pengarahan dari pengelola kompas.com tentang acara test drive nissan juke yang akan kami lalui selama seharian di sentul city.

Setelah semua urusan beres, meluncurlah rombongan kami yang diikuti hampir 100 mobil nissan juke menuju sentul city. Wah ramai sekali konvoinya. Saya semobil dengan mas nurul, kang Tedy, dan mas adiya yang mengemudikan kendaraan nissan nuke.

Selama perjalanan seru juga, dan saya merasakan kenyamanan sekaligus kemewahan berada di dalam mobil nissan juke. Untuk cerita lengkapnya, akan saya tuliskan kemudian. Sampai nanti ya!

Foto-foto bisa dilihat di sini, dan di sana.

 

https://fbcdn-sphotos-a-a.akamaihd.net/hphotos-ak-snc6/254251_4765719909024_201586780_n.jpg

Pemotongan tumpeng ultah komunitas mobil Nissan Juke yang Pertama

salam blogger persahabatan

Omjay

https://wijayalabs.com

 

by

Teacher, Trainer, Writer, Motivator, Blogger, Fotografer, Father, Pembicara Seminar, Simposium, Workshop PTK dan TIK, Edupreneurship, Pendidikan Karakter Bangsa, Konsultan manajemen pendidikan, serta Praktisi ICT. Sering diundang di berbagai Seminar, Simposium, dan Workshop sebagai Pembicara/Narasumber di tingkat Nasional. Dirinya telah berkeliling hampir penjuru nusantara, karena menulis. Semua perjalanan itu ia selalu tuliskan di http://kompasiana.com/wijayalabs. Omjay bersedia membantu para guru dalam Karya Tulis Ilmiah (KTI) online, dan beberapa Karya Tulis Ilmiah Omjay selalu masuk final di tingkat Nasional, dan berbagai prestasi telah diraihnya. Untuk melihat foto kegiatannya dapat dilihat dan dibaca di blog http://wijayalabs.wordpress.com Hubungi via SMS : 0815 915 5515/081285134145 atau kirimkan email ke wijayalabs@gmail.com atau klik hubungi omjay yg disediakan dalam blog ini, bila anda membutuhkan omjay sebagai pembicara atau Narasumber.

2 thoughts on “Sehari Bersama Komunitas Mobil Nissan Juke dan Blogger Kompasiana

Leave a Reply to sielent19 Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.