Menjadi guru pengusaha adalah tema kegiatan belajar bicara pertemuan ke-12. Ibu Betti Risnalenni founder yayasan Insan Kamil Bekasi dan owner Kedai Kreatif di Bekasi kami undang menjadi narasumbernya malam ini. Beliau kami minta untuk memberikan motivasi dan inspirasi agar guru sebagai pendidik juga bermental sebagai pengusaha.
Pengalaman beliau yang panjang telah dibagikan kepada kita yang malam ini bergabung di zoom dan youtube.com. Sebuah kisah nyata yang tak mudah untuk mencapainya. Sebab banyak diantara kita yang masih bermental orang gajian.
Ikatlah ilmu dengan cara menuliskannya. Itulah mengapa saya meminta peserta belajar Bicara PGRI dengan tajuk Public Speaking for Teacher untuk membuat resumenya. Dengan begitu, ilmu yang baru saja didapatkannya tidak mudah lupa dan bisa dibagikan kepada kawan-kawan lainnya. Blog adalah sarana yang paling efektif saat ini untuk menuliskan apa yang disukai dan dikuasai kepada khalayak ramai.
Tantangan lomba blog hari kedua semakin ramai saja. Banyak peserta lomba blog yang mengirimkan alamat blognya ke email omjaylabs@gmail.com. Ada juga yang mengirimkan ke WA omjay di 08159155515. Tak semua sempat dikomentari. Baru dibaca saja sambil lalu. Itupun masih harus mengikuti FGD Peta Jalan Pendidikandi PGRI.
Hal itu saya alami selama hari kedua di bulan Februari 2021. Ribuan pesan WA belum sempat dibaca semuanya. Kesibukan mengajar online dan mengantar anak istri ke Bank BCA, membuat saya membaca sedikit demi sedikit lewat HP. Belum semua tulisan di Blog peserta saya baca. Padahal sangat menarik sekali isinya.
Alhamdulillah kita sudah sampai pertemuan kedelapan, dari 18 kali pertemuan yang kami rencanakan di PGRI. Kegiatan belajar bicara PGRI malam ini diisi oleh pak Agus Sampurno dan pak Edianus Sirupang dari Sorowako. Mereka guru-guru muda yang keren dan mau berbagi ilmunya kepada kita semua.
Alhamdulillah pertemuan belajar bicara yang ketujuh berjalan lancar, dan rekamannya bisa ditonton di youtube.com.
Terima kasih kepada bapak Fajar Tri Laksono yang telah mempersiapkan link zoom dan siaran livenya di youtube sehingga acara ini bisa dinikmati banyak orang. Lebih dari 100 orang bisa ikut acara ini dari pukul 19.00-21.00 WIB.
Terima kasih juga kepada bapak Ahmad Seoji dan kawan-kawan lainnya yang sudah membantu Omjay menyiapkan acara ini dengan sangat baik.
Terima kasih tak terhingga omjay ucapkan kepada para donatur yang membuat acara kegitan belajar bicara bisa berjalan sesuai harapan kita semua.
Selanjutnya pilih Beri dukungan, dan menjadi donatur acara kami. Informasi acara belajar bicara dapat menghubungi omjay di WA 08159155515.
Alhamdulilah hari ini pembicara Public Speaking Bapak Dedi Dwitagama keren banget menyampaikan materinya. Beliau lebih setel mengajarkan tipe berbicara sukses beserta syarat dan tahapannya. Tambah ilmu lagi euy.
Terima kasih banyak buat omjay telah memfasilitasi kegiatan ini. Kata salah satu peserta ibu Kania Dewi dari Jatinangor Sumedang Jawa Barat.
Belajar bicara PGRI Batch 2, Public Speaking for Teacher dipertemuan ke–7 pada tanggal 26 Januari 2021 hari Selasa pukul 19.00-21.00 Learning parthers pak Dedi Dwitagama guru Blogger dan Trainer nasional keren banget.
Informasi lengkap kegiatan ini dapat anda unduh di link di bawah ini.
Senang sekali bisa belajar bicara bersama pak Munif Chatif melalui aplikasi zoom di pertemuan kedua. Apa yang beliau sampaikan dapat ditonton direkaman yang omjay posting di youtube. Jangan lupa like and subscribenya ya!
Presentasi Pak Munif Chatib
Selamat menyimak dan dibuatkan resumenya bagi para peserta yang menginginkan sertifikat 36 Jam. Pelajari materi yang disampaikan pak Munif yang sangat bagus. Terima kasih ya!
Contoh resume pertemuan pertama dapat anda baca di sini.
Siaran Ulangnya di youtube, https://www.youtube.com/watch?v=Eg4eG3nNMZY
Zoom Meeting kegiatan Belajar Bicara PGRI yang akan dilaksanakan pada hari Kamis (14 Januari 2021) pada pukul 19.00 WIB ini juga akan live streaming di Youtube https://youtu.be/mwAUjt2D-RM
Topic: Belajar Bicara PGRI Time: Jan 14, 2021 07:00 PM Jakarta
Materi keempat: “Hypnotic Language Pattern for Public Speaking” disampaikan oleh Asep Herna. Beliau pakar Hypnotic Indonesia dan admin the Writer bersama Budiman Hakim.
Seorang peserta bertanya di youtube, “Pak Asep saya menyimak seseorang dalam bercerita menarik, membaca juga sangat menarik resepnya ada dalam paparan sekarang. Makasih Pak Asep”.
Yuk temukan jawabannya di siaran ulang youtubenya di bawah ini!. Terima aksih sudah ikuta menyimak di kegiatan bicara PGRI Pertemuan keempat.
INILAH PROGRAM BELAJAR MENULIS DAN BELAJAR BICARA PGRI
BULAN JANUARI-FEBRUARI-MARET TAHUN 2021
Belajar menulis adalah program kegiatan belajar menulis dan menerbitkan buku. Kegiatan dilakukan melalui WA GROUP.
Moderator ;
Bu Aam, Bu Fatimah, Bu Kanjeng, Pak Bambang, Pak Sucipto, Bu Eva, Bu Tere
Narasumber ;
Menulislah Setiap Hari dan Buktikan apa yang Terjadi
https://www.youtube.com/watch?v=2xWgUbgk4zQ
Omjay Narsum belajar menulisRita Wati, Narsum Guru Belajar Menulis
Bulan Januari – Maret 2021
Omjay, minggu pertama hari Senin, 4 Januari 2021
Bu Rita Wati, minggu pertama hari Rabu, 6 Januari 2021
Bu Kanjeng, minggu pertama hari Jumat, 8 Januari 2021
Bu Eva, minggu kedua hari Senen, 11 Januari 2021
Pak Bambang, minggu kedua hari Rabu, 13 Januari 2021
Bu Tere, minggu kedua, hari Jumat, 15 Januari 2021
Noralia Purwa, Senen, minggu ketiga, 18 Januari 2021
Cak Imin, hari Rabu minggu ketiga, 20 Januari 2021
Bu Dita, hari Jumat minggu ketiga, 22 Januari 2021
Bu Aam, minggu keempat hari Senen , 25 Januari 2021
Pak Brian, hari Rabu minggu keempat, 27 Januari 2021
Pak Roma, hari jumat minggu keempat, 29 Januari 2021
Pak Dedi Dwitagama minggu pertama bulan Februari, hari Senen,1 Februari 2021
Pak Agus Sampurno minggu pertama bulan Februari, hari Rabu. 3 Februari 2021
Pak Namin, Minggu pertama-bulan Februari hari Jumat, 5 Februari 2021
Pak Agus Subardana, Hari Senen, 8 Februari 2021
Pak Edi S Mulayanta Hari Rabu, 10 Februari 2021
Pak Joko, Hari Jumat, 12 Februari 2021
Pak Eko Indrjit, Hari Senen, 15 Februari 2021
Bu Jamila, hari Rabu, 17 Februari 2021
Bu Musiin, hari Jumat, 19 Februari 2021
Pak Dede Suryana, Hari Senen, 22 Februari 2021
Pak Khamdan, Hari Rabu, 24 Februari 2021
Ibu Umi Rosidah, Hari Jumat, 26 Februari 2021
Ibu Emi Sudarwati, Hari Senen, 1 Maret 2021
Bapak Sigit Suryono, Hari Rabu, 3 Maret 2021
Ibu Mayor Nani Kusmiyati, Hari Jumat, 5 Maret 2021
Ibu Tini, Hari Senen, 8 Maret 2021
Ibu IIS Safarullah, hari Rabu, 10 Maret 2021
Ibu Betti, Hari Jumat, 12 Maret 2021
Bapak Afif, Senen, 15 Maret 2021
Ibu Salamah, Rabu, 17 Maret 2021
Bapak Encon Rahman, Jumat, 19 Maret 2021
Bapak Suparno Muhammad, Hari Senen, 22 Maret 2021
Bapak Thamrin Dahlan, Hari Rabu, 24 Maret 2021
Bapak Taufik Hidayat, Hari Jumat, 26 Maret 2021
Buku Kreatif Menulis karya Omjay
Mohon tema narsum dibuat berbeda untuk sinkron dengan sertifikat peserta. Saran dan masukan sangat diperlukan untuk kesuksesan program.
Jadwal kegiatan hari SENIN, RABU, JUMAT
Pukul 19.00-21.00 wib lewat WA GROUP Belajar Menulis
Petugas share materi ke WA Group Guru Menulis
Wa group 1-5 : bu Rita, omjay, dkk
Wa group 6-10 : Pak Bambang hari rabu, Bu Noralia, dkk
Wa group 11-15 : pak sucipto, Pak Roma, dkk
Wa group 16-17 : langsung moderator malam itu
Lain-lain
Tanya jawab langsung interaktif
Tema materi belajar menulis lebih spesifik tentang teknik menulis. Bukan sekedar share pengalaman menulis buku, sehingga kualitas kuliah online lebih baik
Moderator bisa interaksi dengan peserta lebih baik lagi.
Moderator menyapa narsum dan mengingatkan narsum untuk tampil hari itu.
Tanya jawab dikomunikasikan dengan narsum lebih dulu ketika dihubungi moderator online
Jangan terlalu banyak audio, dan video karena sinyal , juga jangan terlalu banyak teks supaya tidak dicopas oleh peserta belajar menulis
Tema untuk narasumber lebih detail dan spesifik supaya sinkron dengan sertifikat 40 jam yang diberikan kepada peserta belajar menulis
Pembagian tugas yang jelas dan merata kepada tim yang bekerja bersama Omjay.
Teacher, Trainer, Writer, Motivator, Blogger, Fotografer, Father, Pembicara Seminar, Simposium, Workshop PTK dan TIK, Edupreneurship, Pendidikan Karakter Bangsa, Konsultan manajemen pendidikan, serta Praktisi ICT. Sering diundang di berbagai Seminar, Simposium, dan Workshop sebagai Pembicara/Narasumber di tingkat Nasional. Dirinya telah berkeliling hampir penjuru nusantara, karena menulis. Semua perjalanan itu ia selalu tuliskan di http://kompasiana.com/wijayalabs.
Omjay bersedia membantu para guru dalam Karya Tulis Ilmiah (KTI) online, dan beberapa Karya Tulis Ilmiah Omjay selalu masuk final di tingkat Nasional, dan berbagai prestasi telah diraihnya.
Hubungi via SMS : 0815 915 5515 atau kirimkan email ke wijayalabs@gmail.com atau klik hubungi omjay yg disediakan dalam blog ini, bila anda membutuhkan omjay sebagai pembicara atau Narasumber.
Blog ini didedikasikan untuk kemajuan Pendidikan di Indonesia. Blog ini mengajak anda untuk dapat kreatif dalam menulis.
Ciptakan tulisan-tulisan anda yang bermutu dan kirimkan kepada kami untuk ditayangkan di blog ini.
Kirimkan ke wijayalabs@gmail.com atau sms wa ke 08159155515. Dengan senang hati akan ditampilkan di blog pendidikan ini.
Selamat Membaca!
Jadwal Kegiatan Omjay
Jadwal Kegiatan Omjay: dapat dilihat di Biodata Omjay. Omjay baru bisa mengisi kegiatan seminar & Workshop hari Sabtu dan Minggu. Hari kerja setelah pukul 16.00 WIB atau saat mengajar kosong. Kirim ke wa 08159155515
lomba blog Asus
Jadwal Kegiatan dapat dilihat di blog https://wijayalabs.com