Alhamdulillah kami sudah sampai Yogyakarta. Ada 17 orang sudah sampai losmen DS 681 Tukangan II Yogyakarta. Ada 3 orang lagi menyusul dengan sepeda motor dari Solo dan Demak. Sementara itu ibu Deswati bersama keluarganya sudah berada di salah satu hotel yang ada di jalan Adi Sucipto Yogyakarta.
Kedatangan kami ke Yogyakarta dalam rangka merevisi buku informatika. Kami sudah menyusun bukunya dari jenjang sekolah dasar sampai sekolah menengah atas. Sekaligus melihat langsung proses pencetakannya di penerbit Andi Yogyakarta.
Konten ini telah tayang di Kompasiana.com dengan judul “Ada Apa di Yogyakarta?”, Klik untuk baca:
https://www.kompasiana.com/wijayalabs/62900a2dbb448665e031fe82/ada-apa-di-yogyakarta
Kreator: Wijaya Kusumah
Kompasiana adalah platform blog, setiap konten menjadi tanggungjawab kreator.
Tulis opini Anda seputar isu terkini di Kompasiana.com
Teacher, Trainer, Writer, Motivator, Blogger, Fotografer, Father, Pembicara Seminar, Simposium, Workshop PTK dan TIK, Edupreneurship, Pendidikan Karakter Bangsa, Konsultan manajemen pendidikan, serta Praktisi ICT. Sering diundang di berbagai Seminar, Simposium, dan Workshop sebagai Pembicara/Narasumber di tingkat Nasional. Dirinya telah berkeliling hampir penjuru nusantara, karena menulis. Semua perjalanan itu ia selalu tuliskan di http://kompasiana.com/wijayalabs.
Omjay bersedia membantu para guru dalam Karya Tulis Ilmiah (KTI) online, dan beberapa Karya Tulis Ilmiah Omjay selalu masuk final di tingkat Nasional, dan berbagai prestasi telah diraihnya.
Untuk melihat foto kegiatannya dapat dilihat dan dibaca di blog http://wijayalabs.wordpress.com
Hubungi via SMS : 0815 915 5515/081285134145 atau kirimkan email ke wijayalabs@gmail.com atau klik hubungi omjay yg disediakan dalam blog ini, bila anda membutuhkan omjay sebagai pembicara atau Narasumber.
One thought on “Ada Apa di Yogyakarta?”