Belajar Bicara PGRI Pertemuan ke-10 Bersama Mas Mufid

Ikatlah ilmu dengan cara menuliskannya. Itulah mengapa saya meminta peserta belajar Bicara PGRI dengan tajuk Public Speaking for Teacher untuk membuat resumenya. Dengan begitu, ilmu yang baru saja didapatkannya tidak mudah lupa dan bisa dibagikan kepada kawan-kawan lainnya. Blog adalah sarana yang paling efektif saat ini untuk menuliskan apa yang disukai dan dikuasai kepada khalayak ramai.

Read More