Menjadi Pengawas Seleksi Mandiri Ujian Masuk UNJ

Alhamdulillah. Saya bersyukur kepada Allah, karena hari ini  mendapatkan rezeki menjadi pengawas Penerimaan Mahasiswa baru (Penmaba) Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Jakarta (UNJ) jalur Mandiri. Seleksi Mandiri ini terdiri dari tes kemampuan dasar, dan tes kemampuan IPS. Seleksi mandiri ini hanya dilaksanakan di semester ganjil. Kebetulan sekolah Labschool menjadi salah satu sekolah yang dipilih menjadi tempat pelaksanaan seleksi mandiri UNJ.

 

13423642471226528337
Pengarahan Pengawas Penmaba di ruang Panitia Seleksi Mandiri UNJ

 

Read More

Jakarta di Minggu Pagi

Minggu, 15 Juli 2012. Hari masih sangat pagi. Saya langkahkan kaki ini untuk berangkat ke sekolah. Bukan hendak mengajar, tetapi saya ditugaskan untuk menjadi pengawas ujian masuk mahasiswa UNJ.

Suasana Jalan Pemuda Rawamangun Jakarta Timur di Minggu Pagi

Suasana Jalan Pemuda Rawamangun Jakarta Timur di Minggu Pagi

Saya sengaja tak membawa kendaraan pagi ini. Saya ingin menikmati transportasi umum menuju sekolah. Saya ingin menikmati suasana minggu pagi di kota Jakarta.

Read More