Membaca tulisan siswa dalam blog mereka membuat saya tertawa geli. Itulah tingkah polah anak SMP yang baru beranjak dewasa. Maklumlah mereka masih ABG, jadi rasa keakuannya masih tinggi.Di sinilah peran kita sebagai pendidik untuk mengarahkan mereka.
Kepemimpinan SBY
PEMIMPIN yang diharapkan oleh rakyatnya adalah seorang pemimpin yang selalu berada di garis depan. Dialah yang membuka jalan akan adanya perubahan. Perubahan terjadi apabila pemimpin itu memiliki jiwa kepemimpinan. Lalu kepemimpinan yang bagaimanakah yang dinginkan rakyat? Apakah Pak SBY sudah layak disebut pemimpin?
Read More